Rabu, 11 Maret 2015

(Do'a of the Day) 20 Jumadil Awwal 1436H



Bismillah irRahman irRaheem

In the Name of Allah, The Most Gracious, The Most Kind

Allaahumma aslamahu ilaikal asyihhaa-u min ahlihi wa waladihi wa qaraabatihi wa ikhwaanihi wa faaraqa mankaana yuhibbu qurbahu wa kharaja min sa'atiddunyaa wal hayaati ila dhulmatil qabri wa dliiqihi, wa nazala nika wa anta khairu manzuulin bihi, in'aa qabtahuu fabidzanbihii wa in'afauta 'anhu fa anta ahlul'afwi, anta ghaniyyun 'an 'adzaa bihii wa huwa faqiirun ila rahmatika.

Ya Allah. Keluarga, anak, kerabat, dan teman-teman yang meninggalkan ini sangat sayang kepadanya, lalu mereka dengan rela menyerahkannya kepada-Mu. Ia berpisah dari orang yang sangat menginginkan agar ia selalu dekat, ia keluar dari kelapangan dunia dan kehidupannya menuju kubur yang gelap dan sempit. Ia mencari tempat di sisi Engkau sedangkan Engkau adalah sebaik-baik yang ia tempati. Jika Engkau siksa dia, maka itu adalah karena dosanya dan sekiranya Engkau maafkan dia, maka sesungguhnya Engkau adalah memang Maha Pemaaf, Engkau Maha Kaya daripada menyiksanya, sedangkan ia sangat berharap kepada rahmat-Mu.

Dari Kitab Al-Adzkar - Imam An-Nawawi, Bagian 6, Bab 27.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar